Koramil 0824/04 Sukowono Bersama Polsek Karya Bakti Bantu Pembangunan 2 Masjid, Hari Bhayangkara

    Koramil 0824/04 Sukowono Bersama Polsek Karya Bakti Bantu Pembangunan 2 Masjid, Hari Bhayangkara

    JEMBER - Dalam menyemarakkan  HUT Bhayangkara 2023, Koramil 0824/04 Sukowono bersama Polsek melaksanakan karya bakti dengan sasaran membantu percepatan pembangunan masjid Jami' Al Fatah  dan Masjid Arraudah Desa Sukowono dan Masjid Arraudah. Pada Rabu 21/06/2023.

    Kegiatan dipimpin oleh Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni,  bersama Kapolsek AKP I Putu Adi  Kusuma masing masing bersama seluruh anggotanya.

    Dalam wawancaranya Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni, didampingi Kapolsek menyampaikan,  bahwa kegiatan ini dalam memeriahkan HUT Bhayangkara, kita membangu percepatan pembangunan Masjid Al Fatah dan Arraudah.

    Di masjid Jami' Al Fatah kita melakukan. Pembersihan lokasi halaman masjid, sampai ke Alun-alun, kemudian membersihkan selokan seputaran masjid dan Alun-alun. Di Masjid Arraudah kita membantu pengecoran  lantai atas bersama masyarakat. 

    "Kita Koramil Sukowono, tidak mampu membantu finansial, namun kami siap ulurkan tangan, tenaga dan fikiran demi kemaslahatan masyarakat. Semoga sinergi antara TNI POLRI.. TNI DG RAKYAT dan Aparatur Pemerintahan Sukowono tetap terjalin shg kehadiran Koramil dapat memberikan manfaat bagi Rakyat"
    Jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyikapi kegiatan tersebut menyampaikan, sangat mendukung kegiatan yang dilaksanakan oleh Koramil bersama Polsek, hal ini merupakan bagian dalam memelihara soliditas TNI dan Polri serta kemanunggalan TNI dan Rakyat.

    Apalagi dalammranvka membantu percepatan pembangunan masjid, tentunya sangat mulia, dalam meningkatkan kapasitas dan keindahan bangunan tempat ibadah,  agar masyarakat dapat segera beribadah di masjid yang lebih baik bersih dan indah. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kabar Gembira, Bupati Jember Akan Naikkan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Hadiri Apel Ketua Satkamling...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polres Ngawi Sosialisasikan Stop Bullying di Lingkungan Sekolah
    Personel Kodim 0824/Jember Mulai  Perkuat Aktifitas Pengamanan Nataru 
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Ketua Dewan Guru Anugerahkan Sabuk Hitam Kehormatan Kepada Paulus Totok Lusida, Atas Jasanya Ikut Mengembangkan INKAI di Jawa Timur
    Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Babinsa  Posramil 0824/30 Sukorambi,  Pendampingan Staf   DP3AKB Kab Jember, Serahkan Bantuan PMT Kepada Anak Balita Berantas Stunting
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Ketua Dewan Guru Anugerahkan Sabuk Hitam Kehormatan Kepada Paulus Totok Lusida, Atas Jasanya Ikut Mengembangkan INKAI di Jawa Timur
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Bhabinkamtibmas Kel. Karangrejo Sumbersari Jember Aipda Dadang Bersama Tiga Pilar Melaksanakan Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Al Ikhlas
    Danramil 0824/19 Umbulsari Pimpin Pembersihan Pasar, Wujudkan Lingkungan Sehat
    Danramil 0824/25 Jenggawah Hadiri Istighosah, Santunan Anak Yatim dan Buka Puasa Bersama di Balai Desa Kerto Negoro
    Jabatan Dandim di Serah Terimakan, Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso Resmi Jabat Dandim 0824/Jember
    MPLS Siswa SMK Muhammadyah Desa Paleran, Mendapat Pelatihan PBB dari Personel Koramil 0824/19 Umbulsari

    Ikuti Kami